Sebuah balok plastik homogen dimasukkan ke sebuah | PEMBAHASAN TRIK CARA MUDAH PAHAM MATERI SOAL JAWABAN FISIKA SMA SMK MA KELAS X, XI, XII, UNBK, UTBK

Sebuah balok plastik homogen dimasukkan ke sebuah bejana berisi penuh cairan. Cairan yang tumpah
sebanyak 4/5 volume balok. Jika volume balok V dan massa cairan sebanyak V tersebut adalah 12 g, maka
massa balok adalah.... g
A. 9,0
B. 9,2
C. 9,4
D. 9,6
E. 9,8
 

Untuk pembahasan ada di video dibawah ini :